Big Ben Clock Tower (Menara Jam Big Ben) adalah lambang kota London. Big Ben yang pembangunannya diselesaikan pada tahun 1854, merupakan menara jam empat sisi yang terbesar di dunia. Menara jam ini berhubungan langsung dgn bangunan pemerintahan parlemen Inggris di Westminster, London. Tinggi menara ini mencapai 96 meter. Panjang jarum jam nya mencapai 4,3 meter. Monumen ini sering dikunjungi oleh wisatawan dunia.
Source: Dr.Toy
Image Source: Instagram
Tidak ada komentar:
Posting Komentar